Bagaimana Penggunaan AI dalam Investasi?
Sejak ChatGPT diluncurkan penggunaan Artificial Intelligence (AI) di berbagai sektor semakin meningkat, khususnya dibidang Investasi. AI telah membuka jalan baru bagi investor maupun trader untuk membantu dalam meningkatkan return investasi .
AI digunakan dalam dunia keuangan dan investasi karena kemampuannya dalam mengolah dan menganalisa informasi dari data yang sangat besar. Selain itu AI dapat membantu Investor dalam memilih saham, memprediksi tren pasar, membuat keputusan masuk dan keluar pasar, mengoptimalkan portofolio dan mengelola risiko.
Hedge Fund
Berikut merupakan Aplikasi AI dalam Investasi:
Kegunaan AI d
- Menyeleksi saham
- AI dapat digunakan
- Algoritma Trading
- Analisis Sentimen
- Manajemen Risiko